Studium Generale MK. Ekologi dan Jasa Lingkungan (PSL751)
STUDIUM GENERALÈ MK. EKOLOGI DAN JASA LINGKUNGAN (PSL751): PERKEMBANGAN KONSEP JASA LINGKUNGAN SEKARANG DAN YANG AKAN DATANG Jasa lingkungan merupakan penyediaan, pengaturan, penyokong proses alami, dan pelestarian nilai budaya oleh suksesi alamiah dan manusia yang bermanfaat bagi keberlangsungan kehidupan. Millennium Ecosystem Assessment (MEA) (2002) menyebutkan dua pertiga jasa lingkungan yang berkaitan dengan kesejahteraan manusia sedang […]
Peringatan Hari Bumi dan 45 tahun PSL-IPB
Bertepatan dengan peringatan Hari Bumi pada tanggal 22 April 2021, Prodi PSL melakukan kegiatan dwi tunggal yaitu penanaman pohon “Butea monosperma” di pagi hari dan webinar dengan tema “Bencana Alam dan Resiliensi Komunitas” pada siang harinya. Pada kegiatan penanaman pohon, telah dilakukan penanaman 3 bibit pohon Butea monosperma di halaman Kampus IPB Baranang Siang. Berdasarkan […]