WhatsApp Image 2024-11-02 at 20.35.26
Monitoring dan Evaluasi (MONEV) Internal Mahasiswa Prodi Doktor (S3) PSL angkatan 2019, 202, 2021 (02.11.2024)

Pimpinan prodi Doktor (S3) PSL IPB mengadakan MONEV internal bagi mahasiswa angkatan 2019, 2020, 2021 pada hari SABTU, 2 November 2024. Tujuan dari MONEV ini untuk mengetahui kemajuan studi, hambatan, dan langkah strategis yang diperlukan untuk dapat segera menyelesaikan studi Doktornya. Kegiatan monev dibagi dalam3 sesi untuk masing-masing angkatan. Pada kesempatan ini, Kaprodi program Doktor, […]

464500142_8928954713803036_3347358890869108319_n
Kegiatan Kuliah Lapang Mahasiswa Program Studi Doktor ke Yogyakarta (24-25 Oktober 2024)

Program Studi Doktor (S3) PSL melaksanakan Perjalanan (fieldtrip) untuk Kuliah Lapang ke Yogyakarta pada 24-25 Oktober 2024 bagi mahasiswa angkatan 2024-2025. Kuliah lapang ini merupakan mata kuliah pengayaan prodi yang bernilai 1 SKS. Kegiatan dilakukan dengan mengidentifikasi, mengeksplorasi dan menganalisis kondisi dan permasalahan pengelolaan sumberdaya alam dan lingkungan di lapangan yang dikaitkan dengan materi pembelajaran  […]

WhatsApp Image 2024-08-09 at 15.09.35
Akreditasi Unggul Prodi Doktor PSL IPB University Jadi Daya Tarik Mahasiswa Baru Lanjutkan Studi – Semester Ganjil Tahun Ajaran 2024/2024 (10.08.2024)

Pengelola program Doktor- PSL IPB melaksanakan penyambutan mahasiswa baru semester ganjil TA 2024/2025 yang diikuti dengan sosialisasi informasi akademik di Kampus Baranangsiang, Bogor (10/8). Hadir dalam kegiatan ini Prof Widiatmaka (Ketua Prodi Doktor PSL), Prof Lina Karlinasari (Sekretaris Prodi Doktor PSL), dosen pengajar, tim sekretariat dan mahasiswa Prodi Doktor PSL. Prodi Doktor PSL merupakan progdi […]

WhatsApp Image 2024-08-10 at 11.52.42
Evaluasi Pelaksanaan Pendidikan Semester Genap 23/24 dan Rencana Pembelajaran Semester Ganjil 24/25 Program Doktor PSL (10.08.2024)

Program Doktor PS-PSL IPB menyelenggarakan Evaluasi Pelaksanaan Pendidikan Semester Genap 2023/2024 dan Rencana Pembelajaran Semester Ganjil 2024/2025 pada hari Sabtu, 10.00-12.00 WIB bertempat di R. Kuliah Mawar, Kampus IPB Baranangsiang. Pada kesempatan tersebut Kaprodi Doktor, Prof. Widiatmaka, memaparkan evaluasi akademik perkuliahan, nilai EPBM, pengumpulan nilai, nilai akademik mahaiswa, capaian prestasi, serta kegiatan di prodi PSL […]

WhatsApp Image 2024-08-10 at 08.49.05
“Scientific Expo Week” Program Doktor- PSL IPB (Agustus 2024)

Program Doktor PSL IPB menyelenggarakan Scientific Expo Week untuk periode 10-20 Agustus 2024. Kegiatan ini berisis ekspo dari poster hasil-hasil penelitian mahasiswa program Doktor PSL yang lulus kurun waktu 2023-2024. Kegiatan ini merupakan rangkaian kegiatan penyambutan mahasiswa baru dan bertujuan untuk menyampaikan diseminasi hasil penelitian yang diharapkan dibaca dan memberikan gambaran bagi mahasiswa baru terkait ropik-topik, […]

Flyer Pendaftaran Mahasiswa Baru (full)
Prodi Magister PSL Membuka Konsentrasi Baru: Sains Kompleksitas dan Keberlanjutan (SKK)

Program Studi Magister Ilmu Pengelolaan Sumberdaya Alam dan Lingkungan (PSL) IPB membuka konsentrasi baru pada Tahun Akademik 2024/2025, yaitu “Sains Kompleksitas dan Keberlanjutan (SKK).” SKK dirancang dalam bentuk pendidikan jalur penelitian (by research). Pada tahun pertama, konsentrasi SKK diikuti oleh 8 mahasiswa yang akan melakukan penelitian mendalam di bidang kompleksitas dan keberlanjutan.

Screenshot 2024-09-05 at 21.24.52
Mahasiswa Program Doktor PSL an. Mayrianti Anissa Anwar Mengikuti “Pack Ending Plastic Waste Symposium” di Autralia (6-7 Agustus 2024)

Mahasiswa Program Doktor PSL IPB an. Mayrianti Anissa Anwar menjadi Poster Presenter pada “Pack Ending Plastic Waste Symposium” yang diselenggarakan di Sofitel Melbourne on Collins, Melbourne, Australia pada 6-7 Agustus 2024. Dengan mempertimbangkan bawa dengan penggunaan plastik yang diperkirakan akan meningkat dua kali lipat pada tahun 2040 dan negosiasi perjanjian PBB untuk polusi plastik maka […]

Top 10 dosen Ipb Publikasi
MENGESANKAN, KONTRIBUSI DOSEN PSL (S2 dan S3) DALAM CAPAIAN PUBLIKASI INTERNASIONAL IPB UNIVERSITY 2021-2023

Melalui release Wakil Rektor 3 tertanggal 29 Juli 2024 dan berdasarkan data dari Direktorat Kajian Strategis dan Reputasi Akademik (DKASRA), disampaikan data publikasi internasional dosen (2021-2023). Data yang disampaikan memang untuk setiap Divisi, Departemen, Fakultas dan Sekolah di IPB. Karena sifatnya yang multidisiplin dan dosennya ada di Fakultas masing-masing, PSL sendiri sebagai PS tidak tercantum. […]