Webinar “Bencana Alam dan Resiliensi Komunitas”

WEBINAR: BENCANA ALAM DAN RESILIENSI KOMUNITAS

Maraknya bencana alam yang terjadi di Indonesia menyebabkan munculnya kerusakan pasca bencana. Bukan hanya kerusakan fisik, namun juga tekanan psikologis. Lalu, bagaiman cara penanggulangan bencana alam yang terjadi ? Dan apa yang dapat dilakukan oleh komunitas lokal untuk melindungi komunitasnya pasca bencana agar mampu menjaga fungsi komunitas dalam jangka panjang?

Dalam rangka memperingati Hari Bumi dan Hari Hutan, maka Himpunan Alumni PSL-IPB bersama Forum Mahasiswa Pascasarjana PSL-IPB akan menyelenggarakan webinar yang mengangkat tema “Bencana Alam dan Resiliensi Komunitas”, pada:

🗓 Hari/tanggal: Kamis, 22 April 2021
⏰Pukul: 13.00-15.00 WIB
📌Media: Zoom Meeting dan Live Streaming Youtube Ecologica

👤 Narasumber:
1. Dr. Yonvitner, S.Pi, M .Si (Pakar Bencana IPB University)
2. Dr. Ir. Agus Wibowo, MSc. (Direktur Strategi Penanggulangan Bencana BNPB)
3. Ibu Rukmini Toheke (Sekretaris Lembaga Adat Ngata Toro, Ngata Toro, Kecamatan Kulawi, Kabupaten Sigi)

👤 Penanggap:
1. Prof. Dr. Ir. Hadi Susilo Arifin, M.Sc (Ketua Program Studi Magister PSL-IPB)
2. Prof. Dr. Ir. Widiatmaka, DAA (Ketua Program Studi Doktor PSL-IPB)

👤 Pembukaan:
Dr. Ir. Soeryo Adiwibowo, MS (Ketua Umum Himpunan Alumni PSL-IPB)

👤 Moderator:
Dr. Pipin Noviati Sadikin, MM (Pengurus Himpunan Alumni PSL-IPB)

🌐 Link Pendaftaran: https://ipb.link/webinar-psl-ipb

Let’s join us,
Free + e-certificate

———————————————————
Narahubung: 081314537999 (Izhar Auliya)
Instagram: @ecologica.psl.ipb
Youtube: ECOLOGICA PSL-IPB
Email: ecologicaipb@gmail.com